CARA UPLOAD DATA PESERTA UN DI BIOUN | Setelah sebelumnya berbagi informasi verval PD berikut ini saya lanjutkan ke Upload data peserta UN di bio un.
1. Pastikan data peserta Ujian Nasional sudah benar jika belum agar melakukan validasi data di halaman verval pd http://vervalpd.data.kemdikbud.go.id seperti yang sudah pahlawan enter bahas di pembahasan sebelumnya.
2. Masuk ke halaman pdun http://pdun.data.kemdikbud.go.id/
![](https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEheU4A1NXLsQOcsi03a2qdmCLe5b2xaBssJ3K_EEsy7k5wsfPNdKejBRsDCNQnKRp-whJDurW6l-tezQM6YpyNN0QBbSc1g8ls971HnkI7BiwsLOd5avmnVXbo6UPB1qm9SHif6J4JWW4A/s320/0.png)
3. Klik menu Calon Peserta UN kemudian Unduh File Calon Peserta UN,
*Catatan : a. Jika sebelumnya anda telah melakukan perbaikan data cek terlebih dahaulu data perbaikan yang telah anda lakukan.
b. Pastikan File yang sudah diunduh adalah file dz
4. Berikutnya masuk ke halaman bio un https://biounsmk.kemdikbud.go.id/
5. Selanjutnya Klik Data Siswa
6. Klik Database
7. Klik Upload DZ & Emis
8. Pilih file DZ yang sudah anda unduh di PDUN
9. Tunggu beberapa saat berikutnya Start Upload\
10. Klik Proses Data
11. Setelah proses Upload Data selesai tekan F5 atau Refresh Halaman Bio UN anda
12. Cek kembali data perubahan pastikan semua data benar.
Selesai dan selamat Mencoba...
0 Response to "CARA UPLOAD DATA PESERTA UN DI BIOUN"
Posting Komentar